Monday, February 3, 2014

CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY

BAGAIMANA CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY ?

CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY


  1. Rentangkan popok dan tegakkan gather yang ada di dalamnya. Posisi gather yang tegak membantu mencegah terjadinya bocor.
  2. Letakkan popok yang baru tersebut tepat di bawah popok yang akan diganti dengan menarik bagian atas-belakang popok yang baru hingga kira-kira akan menutupi pusar bayi apabila bagian depan popok dipasang.

CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY
Bayi Anda mungkin pipis atau pup selama proses penggantian popok. Jangan panik!

CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY


  1. Lap kulit bayi apabila ada sisa pup yang menempel.* Jangan menarik kaki bayi Anda dengan paksa.
  2. Angkat bagian pantat bayi dengan lembut dan tarik popok yang kotor.
CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY

Lap seluruh bagian kulit dimana pup bayi mungkin tertinggal.Hati-hati jangan menarik kaki bayi dengan paksa.
* Lap bagian kulit yang mungkin terkena air pipis.



CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY

Letakkan jari Anda pada gather sebelah dalam untuk membuatnya tetap berdiri dan angkat popok hingga menutupi bagian pusar bayi.Pastikan bahwa popok terpasang dengan pas menutupi bagian pantat bayi. Untuk bayi laki-laki, pastikan penis menghadap ke bawah.


CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY

Bagian samping-depan popok tahan di bawah dan tarik perekat ke atas.Pastikan kedua sisi telah simetris sebelum memasang perekatnya.Pasangkan perekat dan tarik sedikit ke belakang untuk memastikan bahwa perekat telah menempel pada tempatnya.

CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY

Gunakan jari Anda untuk merapikan gather di bagian samping sekitar paha dan pastikan bahwa popok terpasang dengan pas di sekitar pantat bayi. Apabila gather terlipat ke dalam, mungkin bisa terjadi bocor.

* Apabila bayi menggunakan kaos dalam, sebaiknya kaos dalam tidak dimasukkan ke dalam popok untuk mencegah bocor atau diatur sehingga tidak terkena pipis dan pup.


CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY

Buanglah terlebih dahulu pup yang ada di popok ke dalam toilet.
Gulunglah popok bekas pakai dengan rapi dan bersih dimana bagian yang kotor berada di dalam, ikat popok dengan menggunakan perekat yang ada di popok, dan buanglah popok pada tempatnya.


CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY


Atur popok hingga tampak pas di badan bayi dengan mengatur posisi perekat.
Perekat dipasangkan dengan posisi lebih tinggi untuk melonggarkan bagian paha.
Untuk mengatur menjadi lebih ketat, perekat dipasangkan dengan posisi lebih bawah.


CARA MENGGANTIKAN POPOK TIPE PEREKAT MARRIES MAM AND BABY


MAM AND BABY

Komp. Mekar Wangi
Jl. Mekar Puspita 36
Bandung
Tlp: 022-61595992/022-91810226
pin bb : 2AF96E11 / 2AF2C242

No comments:

Post a Comment